DAK Fisik Pendidikan Sula 2025 Menurun Drastis

Sula, Transtimur.com – Dana Alokasi Khusu (DAK) Fisik Kabupaten Kepulauan Sula, untuk sektor pendidikan Tahun Anggaran (TA) 2025 menurun drastis. Penurunan ini diduga kuat akibat hangusnya sebagian DAK 2024, yang hingga kini belum diselesaiakan. Berdasarkan data yang dikantongi redaksi transtimur.com, pada Senin (6/1/2025) merincikan, Total alokasi DAK Fisik untuk Sektor Pendidikan Pada 2024 mencapai Rp […]

Lanjut Membaca