Anggaran Rp 4 Miliar, Bangun Pabrik Es dan Sarana Pendukung di Sula

SULA- Pemerintah Provinsi Maluku Utara (Pemprov Malut) telah membangun pabrik Es 1 Ton di Desa Minaluli, Kecamatan Mangoli Utara, Kabupaten Kepulauan Sula.

Proyek tersebut menggunakan Anggaran sebesar Rp 1.390.079.593,56, yang bersumber dari APBD 2023.

Abdi Nusantara, perusahan yang beralamart di Kelurahan Ubo-Ubo, Kota Ternate Selatan selaku pemenang tender proyek pembangun pubrik es 1 ton tersebut.

Panrik Es 1 ton ini adalah upaya untuk mendukung sektor perikanan dan kelautan di Sula.

Selain itu, Pemprov Malut juga membangun sarana dan prasaran Sentra Keluatan dan Perikanan di Kabupaten Kepulauan Sula.

Proyek ini juga menggunakan APBD Provinsi Malut 2023, dengan nilai sebesar Rp 3.505.622.205,00.

Rahmat Pratama, perusahan yang beralamat di Kelurahan Tanah Tinggi, Kota Ternate, selaku pemenang tender proyek tersebut.